Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

TRADISI MUDIK LEBARAN DI INDONESIA

Gambar
TRADISI MUDIK LEBARAN     Pulang kampung atau bisa disebut Mudik sudah menjadi suatu kebiasaan turun-temurun yang dilakukan oleh masyarakat indonesia tiap jelang lebaran. Mudik ini bisanya bertujuan untuk bisa berkumpul, bertemu dan bersilaturahmi dengan keluarga pada hari lebaran di  kampung halaman. Mudik Lebaran      Tapi sebenanya mudik bukan hanya terjadi di indonesi, tetapi ada beberapa Negara yang memiliki tradisi seperti Mudik yang terjadi di Indonesia. Negara mana saja ?? 1. Malaysia      Negara malaysia mempunyai beberapa tradisi yang sama dengan idonesia, hal ini karena malaysia adalah negara yang masih serumpun dengan negara indonesia. Tradisi mudik juga terjadi di Malaysia tetapi yang membedakan hanya istilahnya saja. di malaysia Mudik biasanya di sebut dengan sebutan "Balek Kampung" yang biasanya dilakukan seminggu sebelum lebaran. Sedangkan lebaran atau hari raya idul fitri biasanya di malaysia disebut dengan hari raya puasa. 2. Mesir      Negara ini juga memil

Makalah Riset Pemasaran

KATA PENGANTAR             Puji syukur hanya bagi Alloh SWT, yang telah memberikan rahmat dan karunia-NYA kepada penulis, Sehingga dengan ridho-NYA penulis dapat menyelesaikan penulisan makalah ini, Sholawat dan salam kami tunjukan kepada suri tauladan kami, Nabi Muhammad SAW beserta seluruh pengikutnya hingga akhir zaman.             Penulis juga mengucapkan banyak terima kasih kepada dosen yang telah membimbing penulis agar dapat menyelesaikan makalah ini.             Penulisan makalah ini bertujuan untuk mencurahkan sejauhmana penulis dalam mengetahui tentang Riset Pemasaran.             Penulis menyadari bahwa dalam penulisan makalah ini masih jauh dari kata sempurna, maka dari itu kritik dan saran yang sifatnya membangun dengan lapang dada penulis harapkan guna sebagai dasar dalam perbaikan makalah ke arah yang lebih lengkap dan kearah yang lebih baik lagi kedepannya. Kawali, Maret 2019 Penulis DAFTAR ISI 1.     BAB I PENDAHULUAN